by Indonesia Imaji | Feb 5, 2018 | ESAI
Kalau anda penggemar belanja langsung ke supermarket atau ke mall, pasti bakal betah berlama-lama di dalamnya. Mengunjungi Mall dan supermarket telah bertransformasi (atau memang dari awal diciptakan) dari sekedar belanja menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat...