ARTIKEL DAN SASTRA
Saatnya Merubah Wajah Kualitas UMKM
Sejak di terbitkannya Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Menengah (SAK EMKM) khusus UMKM pada akhir tahun 2017 lalu, banyak elemen dari kalangan pelaku UMKM ,mahasiswa, dosen, dan partisipan UMKM menjadi heboh. Pasalanya, sebelum-sebelum ini Standar...
FAKTOR PENYEBAB MEDIA SOSIAL JADI LUMBUNG UJARAN KEBENCIAN
Fenomena yang masih meresahkan masyarakat kita, selain marak tersebarnya berita hoax juga masih seringnya dijumpai penggunaan media sosial sebagai penyalur hasrat mengumbar kebencian. Kekhawatiran itu kian bertambah sebab friksi dan konflik yang ‘sengaja’ disebar di...
MENDEFINISKAN ULANG PEKERJAAN
Salah satu sistem nilai yang perlu kita definisikan ulang dari aspek ekonomi kita adalah istilah pekerjaan, terutama pada motivasi dan pengaruhnya pada kehidupan kita. Sebelumnya, mari memahami dulu bagaimana kerja dan kemiskinan ini dalam sebuah sistem:...
GAYA HIDUP MINIMALIS SEMAKIN DIMINATI
Ben Liu menunjukkan berapa banyak jumlah pakaian yang dimilikinya: "Lima kaos, sembilan kaos, lima pasang jins, dua pasang bermudas, tujuh pasang pakaian dalam, 10 pasang kaus kaki, satu blazer, satu dingin jaket cuaca Itu saja." Liu tidak miskin. Sebagai agen...
PERUBAHAN HIDUP YANG PERLU ANDA BUAT SEBELUM UMUR 30 TAHUN
#Pertama, Berhenti Merokok Jika Anda sudah mulai merokok, segera hentikan. Saran pengguna Cyndi Perlman Fink. Meskipun Anda tidak dapat membatalkan kerusakan yang mungkin Anda alami dari merokok, penelitian menunjukkan bahwa mereka yang berhenti sebelum usia 40...
BERIKUT NEGARA-NEGARA YANG TIDAK ADA ATAU JARANG PENDUDUK MUSLIMNYA.
Pertama, Vatikan dimana semua warga negaranya adalah orang Katolik Roma. Namun, dengan jutaan wisatawan yang berkunjung setiap tahun, ada banyak Muslim yang singgah disana. Kemudian, jumlah Muslim (selain wisatawan dan diplomat) tidak signifikan di Andorra, San...
BU DENDI DAN PUSPO WARDOYO, MANFAATKAN ISU UNTUK KEUNTUNGAN?
Kalau anda pengguna aktif media sosial, baik Facebook, Instagram maupun Youtube, anda tentu tahu fenomena Bu Dendy. Ya, penggalan video yang menampilkan seorang perempuan berjilbab, tengah di interogasi sebab dituduh sebagai perebut lelaki orang. Istilah akrabnya...
MENGHADAPI REVOLUSI INDUSTRI JILID EMPAT (2-selesai)
Dampak terhadap pemerintah Seiring dunia fisik, digital, dan biologis terus melebur, teknologi dan platform baru akan semakin memungkinkan warga negara untuk terlibat dengan pemerintah, menyuarakan pendapat mereka, mengkoordinasikan usaha mereka, dan bahkan...
MENGHADAPI REVOLUSI INDUSTRI JILID EMPAT (1)
Kita sedang ada di ambang revolusi teknologi yang pada dasarnya akan mengubah cara kita hidup, bekerja, dan berhubungan satu sama lain. Dalam skala, ruang lingkup, dan kompleksitasnya, transformasi akan sangat berbeda dengan yang dialami manusia sebelumnya. Kita belum...
PROBLEM PARKIR LIAR DI SEKITAR KITA
Salah satu pos biaya hidup yang harus ditanggung bagi penduduk di perkotaan adalah biaya parkir. Ambil contoh misalnya di Kota Malang, dengan tarif parkir sepeda motor Rp. 2000,- di setiap lokasi anda harus mengeluarkan uang Rp. 4.000,- sampai Rp. 6.000,- ribu perhari...
FAKTA-FAKTA MENARIK DALAM DUNIA BISNIS
Nokia didirikan pada tahun 1865 sebagai produsen kertas tunggal dan dinamai menurut Sungai Nokianvirta di Finlandia. Facebook memiliki warna dominan biru karena Mark Zuckerberg menderita kebutaan warna merah-hijau. Kolonel Sanders memulai KFC pada usia 65 tahun dan...
PERNIKAHAN DAN PENGARUHNYA PADA KEBAHAGIAAN SERTA KINERJA
Pernikahan itu sunnah rasul. Maksudnya adalah bahwa fitrah manusia untuk mencintai lawan jenisnya, yang di kitab suci digambarkan sebagai ‘memperindah kehidupan’ itu, harus dilembagakan dalam ikatan pernikahan. Beberapa fenomena yang menjadi masalah di negeri kita...